ANALISIS CERPEN MARYAM KARYA AFRION DENGAN PENDEKATAN EKSPRESIF

Sisi Rosida

Abstract


Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran ekspresi pengarang dan proses kreatif pengarang dalam menciptakan cerpen Maryam. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif yakni dokumentasi dan wawancara. Teknik analisis data dengan membaca secara berulang-ulang, mengumpulkan data dari isi cerita yang behubungan dengan gambaran ekspresi pengarang, melakukan penelaahan data dan menggarisbawahi isi cerita, dialog, dan perilaku tokoh berkenaan dengan gambaran ekspresi pengarang, mendeskripsikan ekspresi pengarang pada tokoh, mengumpulkan data proses kreatif (melakukan wawancara dengan pengarang), dan  menarik kesimpulan dari hasil penelitian. Hasil penelitian ini adanya gambaran ekspresi pengarang dalam bentuk takut, marah, sedih, gelisah, bingung, jengkel, tak peduli, sabar, dan cinta/kasih sayang. Perasaan ini dialami sang tokoh saat ditinggal suami. Temuan  proses kreatif dalam cerpen ini yakni proses kelahiran cerpen Maryam terinspirasi dari pengalaman penulis melihat sosok  perempuan bekerja sendirian di tengah perkebunan karet PTP III di Desa Gunung Malintang (Koto Baru). Kemudian pengarang menulis cerpen Maryam dengan menyesuaikan wilayah kehidupan dan adat budaya masyarakat Minang.

Kata Kunci: analisis, cerpen, ekspresif             

Abstract. This study aims to describe the author's expression and the creative process of the author in creating Maryam's short stories. The method used in this research is descriptive method, namely documentation and interviews. The technique of analyzing data by repetitively reading, collecting data from the contents of the story that relates to the author's expressions, analyzing data and highlighting the contents of the story, dialogue, and character behavior with regard to the author's expression, describing the author's expression to the characters, collecting process data creative (conducting interviews with authors), and drawing conclusions from the results of research. The results of this study are descriptions of author expressions in the form of fear, anger, sadness, anxiety, confusion, annoyance, indifference, patience, and love / affection. This feeling is experienced by the character when the husband left. The findings of the creative process in this short story, namely the birth process of Maryam's short story, were inspired by the author's experience of seeing women working alone in the middle of PTP III rubber plantations in the Gunung Malintang Village (New Koto). Then the author wrote Maryam's short story by adjusting the area of life and cultural customs of the Minang community.

Keywords: analysis, short story, expressive


Full Text:

PDF

References


Afrion. 2016. Lelaki Bukan Pilihan. Medan: Star Indonesia Group.

Ali, Mohammad dan Asrori, 2010. Psikologi Remaja (Perkembangan Peserta didik). Jakarta: Bumi Aksara.

Endaswara, Suwardi. 2013. Metodologi Penelitian Sastra. Yogyakarta: Med Press.

Eneste, Pamusuk. 1984. Proses Kreatif. Jakarta: Gramedia.

Jakob, Sumardjo. 1997. Apresiasi Kesusastraan. Jakarta: Gramedia Pustaka.

Kurniawan, Heru. 2009. Sastra Anak dalam Kajian Strukturalisme, Sosiologi, Semiotika, hingga Penulisan Kreatif. Purwokerto: Graha Ilmu.

Pradopo, Djoko Rachmat. 1997. Prinsip-Prinsip Kritik Sastra. Bandung: Gajah Mada University Press.

Ratna Kutha, Nyoman. 2004. Teori, Metode, dan Teknik Penelitian Sastra. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Sardjono, Partini. 1992. Pengantar Pengkajian Sastra. Bandung: Pustaka Wina.

Semi, M. Atar. 1989. Kritik Sastra. Bandung: Angkasa.

Siswanto, Dr. Wahyudi. 2011. Pengantar Teori Sastra. Jakarta: Grasindo.

Sugihastuti. 2011. Proses Kreatif dan Teori dalam Intepretasi:

Jurnalhumaniora.ugm.ac.id.

Sugiyono, 2013. Metode Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Teeuw, A. 1998. Sastra dan Ilmu Sastra. Jakarta: Pustaka Jaya.

Waluyo, Herman J. 1994. Pengkajian Cerita Fiksi. Surakarta: Universitas 11 Maret.

Wellek, Rene. 1993. Teori Kesusastraan. Jakarta: Gramedia.

Wiyatmi. 2008. Pengantar kajian Sastra. Yogyakarta: Pustaka.




DOI: https://doi.org/10.30743/bahastra.v3i2.3161

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 

Bahastra: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, FKIP - Universitas Islam Sumatera Utara
Kampus Induk UISU Jl. Sisingamangaraja XII Teladan, Medan
Email: prodipbsi@fkip.uisu.ac.id | bahastra@fkip.uisu.ac.id 

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.