PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, GAYA KOMUNIKASI, DAN MOTIVASI KERJA SERTA PENGARUHNYA TERHADAP PRESTASI KERJA PEGAWAI BPD GAPENSI SUMUT

Fauzan Azim

Abstract


Sebagai asosiasi jasa konstruksi, GAPENSI menyelenggarakan program-program pendidikan dan pelatihan bagi anggota serta memberikan berbagai informasi terkini tentang produk, teknologi konstruksi dan peluang pasar untuk anggotanya.Tujuan dilakukannya penelitian ini untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan (X1), gaya komunikasi (X2), dan motivasi kerja (X3) terhadap prestasi kerja pegawai (Y)di BPD GAPENSI SUMUT.Dengan menggunakan teknik penarikan sampel secara total sampling, maka sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 45 orang yaitu seluruh populasi.Sumber data diperoleh dengan wawancara dan menyebar kuesioner. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan, gaya komunikasi, motivasi kerja berpengaruh signifikan terhadap prestasi kerja dengan Fhitung 20.842 >Ftabel  2.81 dan nilai signifikansi < 0.05. Hasil uji parsial (uji t) menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan tidak berpengaruh terhadap Prestasi Kerja Pegawai di BPD GAPENSI SUMUT

Keywords


Gaya Kepemimpinan, Gaya Komunikasi, Motivasi Kerja, Prestasi Kerja

Full Text:

PDF

References


Abdiyanto, (2014).Judul Penelitian Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Komunikasi Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada Rsu Latersia Binjai. (Jurnal Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara)

Ahyari, Agus, (2007), Kepemimpinan Efektif Dalam Perusahaan, Suatu Pendekatan Psikologik, Cetakan ke 2, Liberty: Yogyakarta.

Amita novitayani, (2008).Iklim Komunikasi Organisasi, Motivasi Kerja Karyawan. (Studi korelasi antara iklim komunikasi organisasi, motivasi kerja dengan presentasi kerja di kalangan karyawan AJB. Bumiputra Solo). Jurnal ilu komunikasi, fkultas ilmu sosial dan ilmu politik, Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Arikunto, Suharsimi. (2002). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek.Jakarta : Pt. Rhineka. Cipta.

Arni Muhammad, (2002). Komunikasi Organisasi, Penerbit Bumi Aksara, Jakarta

As’ad, Mohammad, (2004). Kepemimpinan efektif dalam Perusahaan, Suatu Pendekatan Psikologik. Edisi Kedua. Yogyakarta: Liberty.

Burhan Bungin, (2006), Sosiologi Komunikasi: Teori, Paradigma, Dan Diskursus Teknologi Komunikasi Di Masyarakat, Penerbit Kencana Prenada Group, Jakarta.

Davis, Keith dan John W. Newstrom, (2006).Perilaku Dalam Organisasi. (Terjemahan : Agus Dharma), Jakarta: Erlangga

Djoko Soelistya, (2014). Judul Penelitian Pengaruh Gaya Kepemimpinan Partisipatif Dan Komunikasi Terhadap Motivasi Kerja Serta Dampaknya Pada Prestasi Kerja Pegawai Di Maspion Group Surabaya Jawa Timur, (Jurnal Ilmu Ekonomi & Manajemen)

Gibson, James, L.John M, Ivancevich dan James H. Donnelly, Jr. (2002). Organisasi : Perilaku, Struktur, Proses. Jilid I, Edisi Kedelapan. Jakarta: Binarupa Aksara.

Gitosudarmo, Indriyo, (2007). Prinsip Dasar Manajemen. Yogyakarta: BPFE.

Gitosudarmo Indriyo & I Nyoman Sudita.(2000). Perilaku Keorganisasian. Yogyakarta : BPFE.

Gomez, Faustino Cardoso, (2007). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Erlangga.

Hasibuan, Malayu, S.P, (2004). Organisasi dan Motivasi Dasar Peningkatan Produktivitas. Cetakan Keempat, PT. Bumi Aksara, Jakarta.

Hasibuan, Malayu S.P. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Jakarta: Penerbit PT Bumi Aksara.

John M. Ivancevich, Robert Konopaske, Michael T. Matteson, (2006). Perilaku Dan Manajemen Organisasi, Penerbit Erlangga, Jakarta.

Kartini, Kartono. (2002). Manajemen Sumber Daya Manusia. Penerbit Bumi Aksara, Jakarta

Luthans, Fred. (2006). Perilaku Organisasi, Edisi Sepuluh, Yogyakarta: ANDI Offset.

Mangkunegara,A. Prabu, (2008), Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, Bandung: PT. Remaja Rosda Karya

Manahan P. Tampubolon, (2004). Perilaku keorganisasian, Penerbit Ghalia Indonesia, Jakarta.

Marhaeni Fajar, (2009), Ilmu Komunikasi Teori & Praktik. Penerbit Graha ilmu, Yogyakarta.

Martoyo, Susilo. (2007). Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi 5, Cetakan Pertama. Yogyakarta: BPFE.

McKenna, Eugene and Beech, Nic. (2000).The Essence of Human Resource Management.Budi .S, Totok (penterjemah). Yogyakarta: ANDI

Morissan, (2013), Teori Komunikasi Individu Hingga Massa, Penerbit Kencana, Jakarta.

Muh.Arni, (2007).Komunikasi Organisasi, Penerbit Bumi Aksara, Jakarta.

Moekijat. (2002). Dasar-dasar Motivasi. Bandung: CV. Pionir Jaya.

Ndraha, Taliziduhu. (2009). Teori Budaya Organisasi, Jakarta: BKU Ilmu Pemerintahan Kerjasama IIP-Unpad

Panggabean, Mutiara S. (2002). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Ghallia Indonesia.

Rivai, Veithzal. (2005). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan, Dari Teori ke Praktik. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Robbins, Stephen P, (2006), Organizational Behavior: Contemporary Issues in Leadership, 13th Edition, New Jersey: Prentice Hall Inc

R.Wayne Pace & Don F Faules, (2006), Komunikasi Organisasi Strategi Meningkatkan Kinerja Perusahaan,Penerbit PT Remaja Rosdakarya, Bandung.

Ruky, Achmad S., (2006). Sistem Manajemen Kinerja: Panduan Praktis Untuk Merancang dan Meraih Kinerja Prima. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Sarundajang, S.H. (2003). Birokrasi Dalam Otonomi Daerah, Jakarta: Pustaka Sinar Jaya

Sarwoto. (2006). Efektivitas Organisasi. Jakarta: Erlangga.

Sedarmayanti, (2008). Manajemen Sumber Daya Manusia, Reformasi Birokrasi dan Manajmen Pegawai Negeri Sipil. Bandung: Refika Aditama.

Sendjaja, S. Djuarsa. 1996. Teori Komunikasi. Jakarta: Universitas Terbuka

Stephen P. Robbins, (1999). Prinsip-Prinsip Perilaku Organisasi Edisi Kelima, Penerbit Erlangga, Jakarta.

Soeprihanto, Jhon. (2007). Penilaian Kinerja dan Pengembangan Karyawan,Edisi Pertama, Yogyakarta: BPFE Gajah Mada

Sulaiman dkk, (2014). Judul Penelitian Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Gaya Komunikasi terhadap kinerja pegawai serta Dampaknya pada kinerja sekretariat daerah Kabupaten Pidie Jaya, (Jurnal Magister Manajemen Program Pascasarjana Universitas Syiah Kuala Banda Aceh)

Tatok Sasongko, (2008). Judul Penelitian Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Prestasi Kerja Karyawan (Studi Pada KPRI Bima Jaya Pasuruan). Jurnal Fakultas Ekonomi Universitas Tribhuwana Tunggadewi Malang

Thoha, Miftah (2010), Kepemimpinan Dalam Manajemen, Edisi Revisi, Penerbit Raja Jakarta

Wahjosumidjo (2005), Kepemimpinan dan Motivasi, Liberty Yogyakarta

Winardi.(2002). Motivasi dan Permotivasian dalam Manajemen.Jakarta: PT. Raja Grafindo Indonesia

Yousef, Darwish A. (2000). “Organizational Commitment : A Mediator of the Relationships of Leadership Behavior with Job Satisfaction and Performance in a non-western Country”. Journal of Managerial Psychology, Volume 15, Number 1

Yulius Eka Agung Saputra, (2014). Manajemen Dan Perilaku Organisasi, Penerbit Graha Ilmu,Yogyakarta.

Yukl, Gary A. (2010). Kepemimpinan Dalam Organisasi: Leadership in Organization 3e. Edisi Bahasa Indonesia. Jakarta: Prenhalindo.




DOI: https://doi.org/10.30743/jrmb.v4i2.2047

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


  

JRMB (Jurnal Riset Manajemen & Bisnis)
Fakultas Ekonomi Universitas Islam Sumatera Utara
Jl. Sisingamangaraja, Teladan-Medan Indonesia 20217 
Telp. (061) 7869880 | fax. (061) 7869880
Email: admin.jrmb@fe.uisu.ac.id