Pengaruh cekaman kekeringan terhadap penampilan dan produksi beberapa galur padi asal sigambiri merah pada tanaman M4

Rahmad Setia Budi, Arif Anwar

Abstract


Penelitian bertujuan untuk menguji beberapa galur tanaman padi mutan yang tahan terhadap kekeringan dan untuk menilai keragaan beberapa galur padi. Rancangan penelitian yang digunakan adalah Rancangan Acak Kelompok faktorial yang terdiri dari dua faktor, yaitu faktor galur (G) yang terdiri dari 6 taraf: Sigambiri merah (tetua tanaman) (G1), Inpago 8 (G2), galur 67210 (G3), galur 1877-9-3 (G4), galur 1251-79 (G5), galur 25-3-3 (G6) dan faktor penyiraman (P) yang terdiri dari tiga taraf: disiram 1 hari sekali (P1), disiram 10 hari sekali (P2), disiram 20 hari sekali (P3). Hasil penelitian menunjukkan bahwa galur-galur padi yang digunakan mampu tumbuh dan beradaptasi dengan baik terhadap cekaman kering karena keragaan pertumbuhan terutama panjang akar dan hasil gabah kering giling tidak berbeda dengan padi tanpa cekaman kekeringan.

References


AAK. 2006 Budidaya Tanama Padi. Aksi Agraris Kasinus. Kanisius. Yogyakarta.

Agamkab. 2011. Pembuatan Kompos Jerami sangat Menguntungkan Petani. Diunduh dari http://agamkab.go.id. Diakses 11 Desember 2011.

Asmara, R.N. 2011, Pertumbuhan dan Hasil Sepuluh Kultivar Padi Gogo pada Kondisi Cekaman Kekeringan dan Responnya Terhadap Pemberian Abu Sekam Program Studi Agronomi-Program Pascasarjana, Universitas Jenderal Soedirman, Purwokwerto.

Andhika, M.M. 2011. Dampak Debu Vulkanik Gunung Sinabung Terhadap Perubahan Sifat dan Kandungan Logam Berat pada Tanah Inceptisol. Skripsi. Universitas Sumatera Utara. Medan. Hal 2-9.

Balasubramanian, V., Sié, M., Hijmans, R., Otsuka, K. 2007. Increasing rice production in Africa: Challenges and Opportunities. Adv. Agron. 94:55-133.

Badan Pusat Statistik Deli Serdang. 2013. Deli Serdang Lumbung Padi Sumatera Utara.

Budi, R.S., Suliansyah, I., Yusniwati, Sobrizal 2017. Konservasi dan karakterisasi 12 padi gogo beras merah lokal Sumatera Utara. Jurnal Agriland 6(2):166-175.

Budi, R.S., Suliansyah, I., Yusniwati, Sobrizal. 2018a. Perbaikan Genetik Padi Gogo Beras Merah Sumatera Utara Melalui Pemuliaan Mutasi. Kumpulan Abstrak Seminar Aplikasi Isotop dan Radiasi (APISORA) 2018. PAIR BATAN. Jakarta.

Budi, R.S., Suliansyah, I., Yusniwati, Sobrizal. 2018b. Genetic Improvement of North Sumatra Upland Red Rice Throught Exploration and Induced Mutations. Book of Abstracts. The 7t International Conference ICMR 2018. Medan,Indonesia.

CPIS (Centre for Policy and Implementation Studies) dan Pusat Penelitian Tanah dan Agroklimat. 1991. Penelitian dan Pengembangan Pupuk Kompas Sampah Kota. Pusat Penelitian Tanah dan Agroklimat, Badan Litbang Pertanian, Departemen Pertanian.

Chang, S., Puryear, J.D., Dias, M.A.D.L., Funkhouser, E.A., Newton, R.J., Carrney, J. l996. Gene expression under water deficit in Loblolly Pine. Physiol. Plant 97:139–148.

Djaenudin, D., Marwan, Subagjo, Hidayat, A. 2003. Petunjuk Teknis Evaluasi Lahan untuk Komoditas Pertanian. Balai Penelitian Tanah, Puslitbangtanak, Bogor. 154 p.

Darwati, I., Rasita, S.M.D., Hernani. 2002. Respon daun ungu (G. pictum L.) terhadap cekaman air. J Industrial Crop Re-search. 8(3): 73-75.

Endrizal, Babihoe, J. 2010. Pengujian beberapa galur unggulan padi dataran tinggi di Kabupaten Kerinci Provinsi Jambi. JPPTP 13(3):175–184.

Farooq, M., Wahid, A., Kobayashi, N., Fujita, D., Basra, S.M.A. 2009. Plant drought stress: effect, mechanism and management. Agron. Sustain. Dev. 29:185-212.

Gardner, F.P., Pearce, R.B., Mitchell, R.L. 1985. Physiology of crop plants. The Iowa University Press. USA.

Herison, C., Rustikawati, Sujono H.S., Syarifah, I.A. 2008. Induksi mutasi melalui sinar gamma terhadap benih untuk meningkatkan keragaman populasi dasar jagung (Zea mays L.). J. Akta Agrosia 11(1):57-62.

Husin, M., TohaWidiyantoro, Mejaya, M.J., Sasmita, P., Guswara, A. 2013. Budidaya Padi Gogo Sebagai Tanaman Tumpang Sari Hutan Tanaman Industri. Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Kementerian Pertanian. Bandung.

Ishak. 2012. Sifat agronomis, heritabilitas, dan interaksi G x Egalur mutan padi gogo (Oryza sativa L.). J. Agron. Indonesia 40(2):105–111.

Jumin, H.B. 1992. Ekologi Tanaman : Suatu Pendekatan Fisiologi. Rajawali Press. Jakarta. 175 p.

Khaerana, Ghulamahdi, M., Purwakusumah, E.D. 2008. Pengaruh cekaman kekeringan dan umur panen terhadap pertumbuhan dan kandungan xanthorrhizal temulawak (Curcuma xanthorrhiza roxb.) Bul. Agron. 36:241-247.

Liu, H.Y., Li, J.Y., Zhao, Y., Huang, K.K. 2007. Influence of drought stress on gas exchange and water use efficiency of salix psammophila growing in five places. Arid. Zone. Res. 24:815-820.

Maisura, Chozin, M.A., Lubis, I., Junaedi, A., Ehara, H. 2014. Some physiological character responses of rice under drought conditions in a paddy system. J. Issaas 20(1):104-114.

Mohanan, K.V., Mini, C.B. 2008. Relative contribution of rice tillers of different status towards yield. Int. J. Plant. Breed. Genet. 2:9−12.

Putri, L.A.P., Sudarsono, Aswidinnoor, H. 2009. Keragaan genetik dan pendugaan heritabilitas pada komponen hasil dan kandungan beta karoten progeni kelapa sawit. J Agron Indo 37 (2): 145-151.

Risna. 2015. Pengaruh Beberapa Jarak Tanaman Legowo dan Rekomendasi Pemupukan terhadap Pertumbuhan dan Produksi Padi. (Skripsi) Universitas Islam Sumatera Utara. Medan.

Satoto, Suprihatno, B. 2008. Pengembangan padi varietas unggul hibrida di Indonesia. Iptek Tanaman Pangan 3(2):27- 40.

Supriyono, Setyono, A. 1993. Padi. Penebar Swadaya. Jakarta.

Suhartatik. 2008. Padi. Penebar Swadaya. Jakarta.

Shahidullah, S.M., Musa, M., Hanafi, M.A., Ismail, M.R., Abdus, S.M. 2009. Tillering dynamics in aromatic rice genotypes. Int. J. Agric. Biol. 11(5):509-514.

Sutrisno, N., Sarwani, M., Pasandaran, E. 2012. Memperkuat kemampuan pertanian lahan kering dalam menghadapi perubahan iklim. Dalam: Dariah, A., B. Kartiwa, N. Sutrisno, K. Suradisastra, M. Sarwani, H. Soeparno, dan E. Pasandaran. (Eds.) Prospek Pertanian Lahan Kering dalam Mendukung Ketahanan Pangan. Balitbangtan. Jakarta. p.123-142.

Sianturi, J.M. 1990. Pengendalian Tikus pada Tebu di Cirebon, Propinsi Jawa Barat. Laboratorium Pengendalian Vertebrata Hama. Medan

Vankateswarlu, B., Visperas, R.M. 1987. Source-Sink Relationship on Crop Plants. IRRI No. 125. 19 p.

Wahdah, R., Langai, B.F., Sitaresmi, T. 2012. Keragaman karakter varietas lokal padi pasang surut Kalimantan Selatan. J Penel Perta Tan Pangan 31(3): 158-162.




DOI: https://doi.org/10.30743/agr.v7i2.2449

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal Ilmu Pertanian Fakultas Pertanian Universitas Islam Sumatera Utara, Medan.

Program Studi Agroteknologi - Universitas Islam Sumatera Utara
Website : http://jurnal.uisu.ac.id/index.php/agriland/index
Email :agriland@fp.uisu.ac.id

Creative Commons License
InfoAgriland : Jurnal Ilmu Pertanian is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License