Uji Efektivitas Ekstraks Etanol Daun Karenda (Carissa carandas Linn. ) Terhadap Penurunan Kadar Gula Darah Pada Mencit Jantan Dengan Pembanding Glibenklamid

Hengki Frengki Manullang, Linta Meliala, Viktor Edyward Marbun

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh ekstrak etanol daun karenda (Carissa carandas L.) terhadap penurunan kadar gula darah mencit jantan yang diinduksi aloksan. Penelitian ini menggunakan 15 ekor mencit jantan yang dibagi atas 5 kelompok yang terdiri dari kelompok kontrol positif, kontrol negatif, kelompok dosis 6 mg/20gBB, kelompok dosis 8 mg/20gBB, dan kelompok dosis 10 mg/20gBB. Hewan diinduksi aloksan dengan dosis 2mg/20gBB secara intraperitonial. Ekstrak diberi selama 6 hari secara oral. Hasil penelitian yang dianalisis dengan ANOVA satu arah menunjukkan penurunan pada kadar gula darah secara signifikan (p < 0,05). Hal ini menunjukkan bahwa pemberian ekstrak daun karenda (Carissa carandas L.) dengan dosis 10 mg/20gBB dapat menurunkan kadar gula darah dan lebih bagus jika dibandingkan dengan dosis yang lain

Keywords


Daun Karenda, Diabetes, Mencit Putih Jantan, Glibenklamid

Full Text:

PDF

References


Akash MSH, Rehman K, Chen S. 2016. Role of inflammatory Mechanisms Inpathogenesis of Type 2 Diabetes Mellitus. J Cell Biochem.:114: 525-531.

American Diabetes Association, 2015, Diagnosis and classification of diabetes mellitus, American Diabetes Care, Vol.38, pp: 8-16.

American Diabetes Association, 2017, Diagnosis and Classification of Diabetes Mellitus. Diabetes Care.

Dinas Kesehatan Sumatera Utara, 2016, Profil Kesehatan Sumatera Utara, Medan

Endarini, Lully. 2019. Farmakognosi dan Fitokimia. Bandung: Penerbit ITB: Hal: 11

Hanani, Endang. 2020. Analisis Fitokimia. Jakarta: Penerbit EGC: Hal: 10-13

International Diabetes Federation. 2015, IDF Diabetes Atlas Seventh. Dunia : IDF

Kusuma Neela Bolla, Santhi Sri.K.V, K.N.Varalakshmi, 2016, Diabetes Mellitus & Its Prevention, International Journal Of Scientific & Technology Research, Department of Food and Nutritional sciences, Acharya nagarjuna university.

Maulana, Mirza, 2019. Mengenal Diabetes Mellitus. Yogyakarta: Penerbit Katahati. Hal: 33-45, 67-68

Nur, Khasanah, 2019. Mewaspadai Berbagai Penyakit Degeneratif Akibat Pola Makan. Yogyakarta: Penerbit Laksana. Hal: 81-95

Padmiarso, M. Wijaya, 2021. Rahasia Penyembuhan Diabetes Sacara Alami. Jawa Barat: Penerbit Bee Media AGRO. Hal: 13-14

Reshu,et, al., 2020. Hidden Potential of Natural Herb Carissa Carandas (karonda). India: MVN University. Vol 3. Hal: 294-302

Samah, S., 2017, Karakterisasi Plastik Biodegradabel Dari Ldpe-G-Ma Dan Pati Tandan Kosong Sawit, Jurnal Eksakta Berkala Ilmiah Bidang MIPA, 18(02), pp. 30-38

Serang, Yitho, 2018. Pengaruh Pemberian Ekstrak Etanol Daun Jeruk Nipis (Citrus aurantifolia) Pada Proteksi Pankreas Tikus Diabetes Yang Diinduksi Aloksan. Semarang: Akademi Farmasi Nusaputera Semarang Vol 1. Hal: 56-58

Shifa, Sumsunnahar, dkk. 2019. Preliminary Phytochemical Screening, Antibacterial Activity And Cytotoxic Of Leaves Extract Of Carissa carandas Linn. Journal Of Pharmacognosy and Phytocemistry Vol 8

Tesfaye, Tamrat, 2018. Tradisional Uses, Pharmacological and Phytochemical Analysis of Carissa Carandas Linn. Ethiopia: Wollega University. Vol 6. Hal: 1-2

Zubin Punthakee MD, MSc, FRCPC, Ronald Goldenberg MD, FRCPC, FACE, Pamela Katz MD, FRCPC, 2018, Definition, Classification and Diagnosis of Diabetes, Prediabetes and Metabolic Syndrome, Canadian Journal of Diabetes, Canada




DOI: https://doi.org/10.30743/best.v5i2.6195

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 

 

https://scholar.google.co.id/citations?user=kvKzX3QAAAAJ&hl=id&authuser=4

Best Journal (Biology Education, Sains and Technology)

Program Studi Pendidikan Biologi, FKIP - Universitas Islam Sumatera Utara
Kampus Induk UISU Jl. Sisingamangaraja XII Teladan, Medan

Creative Commons License