Potensi Biomassa Dan Cadangan Karbon Pada Tegakan Hutan Sekunder Di Kawasan Resort 7 Sopotinjak Taman Nasional Batang Gadis Mandailing Natal Sumatera Utara

Atika Rahmah Harahap, Melfa Aisyah Hutasuhut, Zahratul Idami

Abstract


Meningkatnya karbondioksida di atmosfer menyebabkan timbulnya masalah lingkungan. Dalam menurunkan emisi CO2 dapat dilakukan penyerapan oleh vegetasi hutan dan akan menyusun karbohidrat sebagai hasil fotosintesis yang disimpan dalam bentuk biomassa. Tujuan penelitian untuk mengetahui jumlah biomassa dan cadangan karbon tegakan. Metode yang digunakan adalah metode non destruktif sebanyak 32 plot dalam 4 transek. Hasil penelitian diperoleh biomassa tegakan hutan sekunder di Resort 7 Sopotinjak Taman Nasional Batang Gadis sebesar 13147,56 ton/ha dengan nilai rata- rata 4382,52 ton/ha sedangkan nilai cadangan karbonnya sebesar 6579,52 ton/ha dan nilai rata- rata 2193,173 ton/ha. Dari hasil tersebut menunjukkan bahwa nilai biomassa dan cadangan karbon tegakan hutan sekunder di Resort 7 Sopotinjak relatif baik dari fungsi ekologisnya sebagai penyimpan biomassa dan cadangan karbon karena semkain banyak komposisi vegetasi, kerapatan vegetasi, faktor fisik lingkungannya akan berpengaruh terhadap jumlah simpanan biomassa dan cadangan karbon yang terkandung dalam hutan tetrsebut

Keywords


Biomassa, Cadangan Karbon dan Hutan Sekunder

Full Text:

PDF

References


Al-Jazairi, S. A. B. J. 2008. Tafsir Al-Aisar Jilid I. Darus Sunnah Press. Jakarta Timur.

Alhamd, L. 2017. Keanekaragaman Jenis Anggota Lauraceae Dan Pemanfaatannya di Cagar Alam Dungus Iwul kabupaten Bogor Jawa Barat. Jurnal Biologi. 6(1): 1-10.

Arifanti, V.B., Dharmawan, I.W.S., dan Wicaksono, D. 2014. Potensi Cadangan Karbon Tegakan Hutan Sub Montana di Taman Nasional Gunung Halimun Salak. Jurnal Sosial dan Ekonomi Kehutanan.11(1): 13-31.

Banjarnahor, K.G., Setiawan, A., dan Darmawan, A. 2018. Estimasi Perubahan Karbon Tersimpan di Atas Tanah di Arboretum Universitas Lampung. Jurnal Sylva Lestari. 6(2): 51-59.

Brown. 1997. Estimating Biomass and Biomass Change of Tropical Forests: a Primer. (FAO Forestry Paper - 134). FAO. Rome.

Castillo, G., Campos., and Olivia M.P.W. 2019. Trenstroemia acajetensis (Pentaphylacaceae), a New Species From The Cloud Forest In Central Veracruz, Mexico. Jurnal Phytotaxa. 418(2): 211-218.

Chanan, M. 2012. Pendugaan Cadangan Karbon (C) Tersimpan Di Atas Permukaan Tanah Pada Vegetasi Hutan Tanaman Jati ( Tectona Grandis Linn F) Di RPH Sengguruh BKPH Sengguruh KPH Malang Perum Perhutan II Jawa Timur. Jurnal Gamma. 7(2): 61-73.

Hadjar, N., Pujirahayu. N., Eko, F. 2017. Keragaman Jenis Bambu (Bambusa Sp.) Di Kawasan Tahura Nipa-Nipa Kelurahan Mangga Dua. Ecogreen. 3 (1) : 9-1.

Hairiah, K., Ekadinata, A., Sari, R.R., dan Rahayu, S. 2011. Pengukuran Cadangan Karbon dari Tingkat Lahan ke Bentang Lahan Edisi Kedua. World Agroforestry Centre. Bogor.

Hasanuddin. 2017. Jenis Tumbuhan Moraceae di Kawasan Stasiun Ketambe Taman Nasional Gunung Leuser Aceh Tenggara. Prosiding Seminar Nasional Biotik.

Hikmatyar, M.F., Ishak, T.M., Pamungkas, A.P., Mujahidah, S.S.A., dan Rijaludin, A.F. 2015. Estimasi Karbon Tersimpan Pada Tegakan Pohon di Hutan Pantai Pulau Kotok Besar Bagian Barat Kepulauan Seribu.Jurnal Biologi. 8(1): 40-45.

Herianto. 2017. Keanekaragaman Jenis dan Struktur Tegakan di Areal Tegakan Tinggal. Jurnal Daun. 4(1): 38-46.

Heriyanto, N.M., Dolly P., dan Ismayadi S. 2020. Struktur Tegakan dan Serapan Karbon pada Hutan Sekunder Kelompok Hutan Muara Merang, Sumatera Selatan. Jurnal Sylva Lestari. 8(2): 230-240

Ibrahim, A., dan Muhsoni, F.F. 2020. Estimasi Stok Karbon Pada Ekositem Hutan Mangrove di Desa Lembung Paseser, Kecamatan Sepuluh, Kabupaten Bangkalan. Juvenil. 1(4): 498-507.




DOI: https://doi.org/10.30743/best.v6i2.8661

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 

 

https://scholar.google.co.id/citations?user=kvKzX3QAAAAJ&hl=id&authuser=4

Best Journal (Biology Education, Sains and Technology)

Program Studi Pendidikan Biologi, FKIP - Universitas Islam Sumatera Utara
Kampus Induk UISU Jl. Sisingamangaraja XII Teladan, Medan

Creative Commons License