Pengaruh Pemberian Mulsa Sekam Padi Dan Pupuk NPK Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Tanaman Bawang Merah (Allium ascalonicum L.)

Hilda Yanti Br Torus Pane, Ansoruddin Ansoruddin

Abstract


Penelitian ini di laksanakan desa tanjung alam dusun 1 kecamatan sei dadap, Kabupaten Asahan, Provinsi Sumatera Utara. Penelitian ini disusun berdasarkan Rancangan Acak Kelompok (RAK) Faktorial dengan 2 faktor perlakuan dan 3 ulangan. Faktor pertama adalah penggunaan mulsa sekam  padi dengan 3 taraf, yaitu : S0 = 0 kg/plot, S1 = 10 kg/plot dan, S2 = 20 kg/plot Dan faktor kedua adalah pemberian dosis pupuk NPK dengan 4 taraf, yaitu : N0 = 0 gr/plot, N1 = 50 gr/plot, N2 = 100 gr/plot dan, N3 = 150 gr/plot. Hasil penelitan menunjukkan bahwa pemberian mulsa sekam padi tidak berpengaruh terhadap seluruh parameter amatan tanaman bawang merah. Pemberian NPK berpengaruh nyata terhadap seluruh parameter amatan tanaman bawang merah dengan perlakuan terbaik pada dosis 100 gr/plot. Interaksi penggunaan mulsa sekam padi dan pupuk  NPK menunjukkan tidak berpengaruh nyata terhadap seluruh parameter amatan tanaman bawang merah

Keywords


Bawang Merah, Mulsa Sekam Padi, Pupuk NPK

Full Text:

PDF

References


Anggraini, M., D. Hastuti, I. Rohmawati. 2019. Pengaruh bobot umbi dan dosis Kombinasi pupuk anorganik terhadap pertumbuhan dan hasil bawang merah (Allium ascalonicum L .). Jurnal Ilmu Pertanian Tirtayasa. 1(1):37–47.

Badan pusat statistika. 2021 produksi bawang merah di indonesia.http//www.bps.go.id/site/resultTab. Diakses 7 Februari 2024

Firmansyah, I. Muhammad S dan Liferdi L. 2017.Pengaruh Kombinasi Dosis Pupuk N, P, dan K terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Terung (Solanum melongena L.). J. Hort. Vol. 27 No. 1

Hariyadi, B.W., F. Nizak, I. R. Nurmalasari, Y. Kogoya. 2019. Effect of dose and time of NPK fertilizer application on the growth and yield of tomato (Lycopersicum esculentum Mill). Journal of Agricultural Science. 2(2):101–111

Lestari, R.H.S. & F. Palobo. 2019. Pengaruh dosis pupuk NPK terhadap pertumbuhan dan hasil bawang merah, Kabupaten Jayapura, Papua. Ziraa’ah. 44(2):163–170.

Li, W., B. Xiong, S. Wang, X. Deng, L. Yin, H. Li. 2016. Regulation effects of water and nitrogen on the source-sink relationship in potato during the tuber bulking stage. PLoS ONE, 11(1):1–18.

Lubis, P. A., S. Y. Tyasmoro, & Sudiarso. (2017). Pengaruh jenis dan ketebalan mulsa dalam mempertahankan kandungan air tanah dan dampaknya terhadap tanaman kedelai (Glycine max L.) di lahan kering. J. Produksi tanaman, 5(5), 791–798.

Marutop, Y., I. Djaja, A. Sarijan. 2019. Pengaruh dosis pupuk NPK Phonska terhadap produksi bawang merah (Allium ascalonicum L). Musamus Journal of Agrotechnology Research. 1(2):54–60.

Mindalisma, M. 2022.Pengaruh Pemberian Ekstrak Bawang Putih dan Pupuk Anorganik NPK Terhadap Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Cabai Merah (Capsicum annuum L.). Agriland: Jurnal Ilmu Pertanian,10(2), 106-114.

Muliyati Priyono, J., & Tejowulani, S. 2023. Tanah Dan Dosis Pupuk Npk Pada Lahan Suboptimal. 5, 18–27

Priyantonoa, E., Purwanto, Y. A. dan Sobir. 2016. Penyimpanan Dingin Bawang Merah ( Allium ascalonicum L ). Journal of Agro-based Industry. 33 (1) : 32–38.Campbell, N.A., Reece, J.B., Mitchell, L.G., & Taylor, R.B. (2019). Biology (11th ed.). Pearson Education.

Ramadhan, A.F.N. & T. Sumarni. 2018. Respon tanaman bawang merah (Allium Ascalonicum L.) terhadap pupuk kandang dan pupuk anorganik (NPK). Jurnal Produksi Tanaman, 6(5):815–822

Sabran I, Soge YP & Wahyudi HI. 2015. Pengaruh pupuk kandang ayam bervariasi dosis terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman kacang tanah (Arachis hypogeae L.) pada entisol Sidera. Jurnal Agrotekbis. 3(3): 297 – 302

Saputra, K. H., dan Badal, B. 2022. Pengaruh Dosis Pupuk NPK (15: 15: 15) Terhadap Pertumbuhan Dan Hasil Tanaman padi Sawah (Oryza sativa L.) Dengan Metode Sri (System Of Rice Intensification).Jurnal Research Ilmu Pertanian,2(1), 79-88.

Sumarni, N., R. Rosliani, R.S. Basuki. 2012. Respons pertumbuhan, hasil umbi, dan serapan hara NPK tanaman bawang merah terhadap berbagai dosis pemupukan NPK pada tanah alluvial. Jurnal Hortikultura. 22(4):366–375.

Sunghening, W., Tohari, & D. Shiddieq. (2012). Pengaruh mulsa organik terhadap pertumbuhan dan hasil tiga varietas kacang hijau (Vigna radiata L. Wilczek) di lahan pasir Pantai Bugel, Kulon Progo. J. Vegetalika, 1(2), 1–13.

Vidya., Suparman dan Karjo. 2016. Kajian Pupuk Majemuk PK Terhadap Produksi Bawang Merah Di Lahan Berpasir Dataran Rendah. Prosiding Seminar Nasional Inovasi Teknologi Pertanian: 890-895.




DOI: https://doi.org/10.30743/best.v7i1.8985

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 

 

https://scholar.google.co.id/citations?user=kvKzX3QAAAAJ&hl=id&authuser=4

Best Journal (Biology Education, Sains and Technology)

Program Studi Pendidikan Biologi, FKIP - Universitas Islam Sumatera Utara
Kampus Induk UISU Jl. Sisingamangaraja XII Teladan, Medan

Creative Commons License