Nilai-nilai Pendidikan Akhlak Perempuan Dalam Kitab Akhlak Lil Banaat Jilid III

Tania Nafisah Sehba, Ahmad Khumaidi, Mohamad Solihin

Abstract



Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui nilai-nilai pendidikan akhlak perempuan dalam kitab Akhlak lil Banaat Jilid III karya Syekh Umar Baradja. Peneliti menggunakan jenis penelitian perpustakaan (library research) atau kajian kepustakaan yaitu dengan cara melakukan penelitian terhadap sumber-sumber tertulis seperti buku, majalah, jurnal, dan lain-lain. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kitab Akhlak Lil Banaat Jilid III ini merupakan referensi pendidikan akhlak klasik yang berbahasa arab yang di sajikan sederhana dan mudah di pahami. Nilai-nilai pendidikan akhlak yang terkandung dalam kitab Akhlak Lil Banaat Jilid III adalah di antaranya (1) adab saat berpakaian, (2) adab dalam berbicara, (3) adab saat duduk, dan (4) adab saat berjalan


Keywords


Pendidikan akhlak perempuan, kitab akhlak lil banaat

Full Text:

PDF

References


Al-Albani, Nashirudidin. 2006. “Riyadhus Shalihin: Terjemahan Agus Hasan Bashori Al-Sanuwi Dan Muhammad Syu’aib Al-Faiz Al Sanuwi.” Surabaya: Duta Ilmu.

Bisri, Cik Hasan. 2001. “Penuntun Penyusunan Rencana Penelitian Dan Penulisan Skripsi Bidang Ilmu Agama Islam.”

Fatimah, Siti. 2022. “Pembentukan Akhlak Melalui Suri Tauladan Rasullulah Pada Anak Usia Sekolah Dasar.” Jiip-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan 5(1):28–39.

Islam, Kementerian Urusan Agama. 1990. “Al-Qur’an Dan Terjemah.” Jakarta: Asy-Syarif.

Kementerian Agama, R. I. 2013. “Al-Qur’anul Karim.” Jakarta: Kementerian Agama RI.

Musthafa, Ibnu, and Abdi Mahastyo Suherman. 1992. Wanita Islam Menjelang Tahun 2000. al-Bayan.

Nashir, Haidar. n.d. “Islam Dan Relasi Sosial Masyarakat Modern.” Suara Muhammadiyah 5:12.

Natsir, Mohammad. 1957. “Capita Selecta II.” Jakarta: Pustaka Pendis.

Ri, Departemen Agama. 2010. “Al-Qur’an Dan Terjemahnya.” Bandung: CV. Diponegoro.

Rifqi, Abu, and Lubis Salam. 1996. “Analisa Ciri-Ciri Wanita Shalihah.” Surabaya: Terbit Terang.

Shihab, M. Quraish. 2012. Jilbab, Pakaian Wanita Muslimah: Pandangan Ulama Masa Lalu Dan Cendikiawan Kontemporer. Vol. 1. Lentera Hati Group.

Strauss, Anselm, and Juliet Corbin. 2003. “Penelitian Kualitatif.” Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Subagyo, P. Joko. 1991. Metode Penelitian: Dalam Teori Dan Praktek. Rineka cipta.

Suryadarma, Yoke, and Ahmad Hifdzil Haq. 2015. “Pendidikan Akhlak Menurut Imam Al-Ghazali.” At-Ta’dib 10(2).

Umar Bin Achmad Baradja (1993) Akhlak Lil Banaat, Surabaya




DOI: https://doi.org/10.30743/best.v7i1.9036

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 

 

https://scholar.google.co.id/citations?user=kvKzX3QAAAAJ&hl=id&authuser=4

Best Journal (Biology Education, Sains and Technology)

Program Studi Pendidikan Biologi, FKIP - Universitas Islam Sumatera Utara
Kampus Induk UISU Jl. Sisingamangaraja XII Teladan, Medan

Creative Commons License