TINJAUAN PERENCANAAN PENAMPANG SALURAN DRAINASE DI KECAMATAN TANAH JAWA KABUPATEN SIMALUNGUN SUMATERA UTARA

Tyan Ariga Siregar, Rumila Harahap, Anisah Lukman

Abstract


Tinjauan perencanaan penampang saluran drainase di Kecamatan Tanah Jawa Kabupaten Simalungun Sumatera Utara dilakukan guna untuk menganalisa debit maksimal saluran drainase pada curah hujan maksimal di daerah tersebut dapat di tampung oleh saluran drainase yang ada, maka untuk mengetahui hal itu dilakukan Analisa perhitungan debit aliran curah hujan maksimal. Data curah hunjan di dapat dari BMKG SMPK Marihat dan dilakukan perhitungan metode Log Person Type III untuk periode ulang 2 tahun, 5 Tahun, dan !0, Tahun. Hasil dari perhitungan debit maksimal debit saluran eksisting lebih besar dari debit rasional dan mampu menahan debit curah hujan maksimal pada periode ulang 2 tahun, 5 tahun, dan 10 tahun.


Keywords


Dimensi Saluran; Curah Hujan; Debit; Drainase

Full Text:

PDF

References


. Allafa, 2008, Sistem Jaringan Drainase

. Dr.Ir. Suripin,M.Eng. 2004, Pengertian Drainase dan Sistem Drainase Perkotaan yang Berkelanjutan. Andi Offset: Yogyakarta.

. file:///F:/ASLI%20SKRIPSI/ASLI%20SKRIPSI/curah%20hujan/refrensi%20skripsi%201.pdf

. H.A Halim Hasmar.2011 ; Pola jaringan Drainase

. http://id.wikipedia.org/wiki/Hidrologi

. Pedoman Perencanaan Sistem Drainase Jalan Pd.T-02-2006-B

. Robert J. Kodoatie. 2005. Fungsi Drainase dan Pengantar Manajemen Infrastruktur. Pustaka Pelajar: Yogyakarta.

. Rumila Harahap. 2020. Drainase Pemukiman: Prinsip Dasar & Aplikasinya, ISBN: 978-623-7645-6. Medan


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Tyan Ariga Siregar, Rumila Harahap, Anisah Lukman

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Buletin Utama Teknik

Fakultas Teknik - Universitas Islam Sumatera Utara
Jl. Sisingamangaraja, Teladan, Medan 20217

Website: https://jurnal.uisu.ac.id/index.php/but
Email: bultek@ft.uisu.ac.id

Buletin Utama Teknik is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License