Penerapan Metode K-Means dan MOORA dalam Penerimaan Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS)

Juniar Hutagalung, Usti Fatimah Sari

Abstract


Penelitian ini menerapkan K-Means dan metode Moora berbasis web sebagai alat bantu dan rekomendasi untuk pengelompokan data penerima dana Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) selanjutnya dilakukan perangkingan dengan metode Moora sehingga akan diperoleh siapa saja yang berhak menerima bantuan tersebut. Program BSPS di Kabupaten Simalungun masih terdapat masalah, seperti penyeleksian calon penerima program BSPS masih secara manual dan membutuhkan waktu lama menentukan penerima bantuan sehingga diperlukan suatu sistem dan metode yang dapat membantu pihak Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman. Terdapat rumah yang tidak layak huni namun belum tersentuh bantuan, padahal berada pada daerah yang sama mendapatkan bantuan. Ada juga mendapatkan bantuan walaupun mampu karena memiliki hubungan keluarga dengan fasilitator. Penelitian ini bertujuan untuk mengkluster dan menyeleksi keadaan rumah tangga miskin agar mendapatkan dana BSPS sehingga bisa menanggulangi masalah kemiskinan. Beberapa kriteria : kewarganegaraan, status perkawinan, tanah hak milik, belum pernah mendapat BSPS atau program sejenis, penghasilan dan keswadayaan dengan sampel dari tahun 2020 sebanyak 80 data dan dibatasi 3 centroid dan 3 cluster yaitu cluster tidak layak (C3) sebanyak 28 orang. Cluster sedang (C2) ada 37 orang dan cluster cukup layak (C1) ada 15 orang. Nilai peringkat rangking paling tinggi dari Alternatif (A-78) dengan nilai Yi = 7,1261. Sedangkan nilai  paling rendah  dari Alternatif (A-20) dengan nilai Yi = 2,7049. Hasil penelitian mempermudah proses pengelompokkan data dan penentuan prediksi penerima bantuan program BSPS sehingga lebih cepat dan tepat sasaran.


Keywords


BSPS, Cluster, Data mining, K-Means, Moora, Web

Full Text:

PDF

References


J. Lumolos, “Pelaksanaan Program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (Bsps) Di Kecamatan Amurang Timur Kabupaten Minahasa Selatan,” J. Eksek., vol. 3, no. 3, pp. 1–7, 2019.

usu.ac.id, “Universitas Sumatera Utara - Fakultas,” 2017, [Online]. Available: https://www.usu.ac.id/id/fakultas.html.

B. Santoso and Armanto, “Penerapan Metode Composite Performance Index ( CPI ) Dalam Proses Penentuan Penerima Bantuan Program Bedah Rumah Bagi Keluarga Miskin Dikota Lubuklinggau,” J. Ilm. BETRIK, no. 02, pp. 74–82, 2020.

N. Husna, F. Hanum, and M. F. Azrial, “Pengelompokkan Produk Kemasan yang Harus Dihindari Penderita Diabetes Menggunakan Algoritma K-Means Clustering,” InfoTekJar (Jurnal Nas. Inform. dan Teknol. Jaringan), vol. 4, no. 1, pp. 167–174, 2019, doi: 10.30743/infotekjar.v4i1.1484.

I. Print, O. Nurdiawan, and F. A. Pratama, “InfoTekJar : Jurnal Nasional Informatika dan Teknologi Jaringan Implementasi Algoritma K-Means Dalam Penentuan Prioritas Rehabilitasi Daerah Aliran Sungai Cipunagara,” InfoTekJar J. Nas. Inform. dan Teknol. Jar. ISSN, vol. 4, no. 1, pp. 77–81, 2019.

G. M. Susanto, S. Kosasi, D. David, G. Gat, and S. M. Kuway, “Sistem Referensi Pemilihan Smartphone Android Dengan Metode Fuzzy C-Means dan TOPSIS,” J. RESTI (Rekayasa Sist. dan Teknol. Informasi), vol. 4, no. 6, pp. 1092–1101, 2020, doi: 10.29207/resti.v4i6.2584.

R. Ananda and A. Z. Yamani, “Penentuan Centroid Awal K-Means pada Proses Clustering Data Evaluasi,” J. RESTI (Rekayasa Sist. dan Teknol. Informasi), vol. 1, no. 10, pp. 544–550, 2021.

P. Novianti, D. Setyorini, and U. Rafflesia, “K-means cluster analysis in earthquake epicenter clustering,” Int. J. Adv. Intell. Informatics, vol. 3, no. 2, pp. 81–89, 2017, doi: 10.26555/ijain.v3i2.100.

M. Mesran, S. D. A. Pardede, A. Harahap, and A. P. U. Siahaan, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Peserta Jaminan Kesehatan Masyarakat (Jamkesmas) Menerapkan Metode MOORA,” J. Media Inform. Budidarma, vol. 2, no. 2, pp. 16–22, 2018, doi: 10.30865/mib.v2i2.595.

M. Ashari, A. Arini, and F. Mintarsih, “Aplikasi Pemilihan Bibit Budidaya Ikan Air Tawar dengan Metode MOORA – Entropy,” Query J. Inf. Syst., vol. 1, no. 2, pp. 63–72, 2017, [Online]. Available: http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/query/article/view/1069.

L. F. Israwan, “Penerapan Multi-Objective Optimization On The Basis Of Ratio (Moora) Dalam Penentuan Asisten Laboratorium,” J. Ilm. Ilmu Komput., vol. 5, no. 1, pp. 19–23, 2019, doi: 10.35329/jiik.v5i1.28.

U. E. Siti Asmaul Mustaniroh, Fatwatul Amalia, Mas’ud Effendi, “Strategi Pengembangan Klaster Keripik Apel Dengan K-Means Clustering Dan Analytical Hierarchy Process,” J. Teknol. Dan Manaj. Agroindustri, vol. 5, no. 2, pp. 67–74, 2016.

A. Saputra, B. Mulyawan, and T. Sutrisno, “Rekomendasi Lokasi Wisata Kuliner di Jakarta Menggunakan Metode K-means Clustering dan Simple Additive Weighting,” J. Ilmu Komput. dan Sist. Inf., vol. 7, no. 1, pp. 14–21, 2019.

N. D. Budiana, R. R. A. Siregar, and M. N. I. Susanti, “Penetapan Instruktur Diklat Menggunakan Metode Clustering K-Means dan Topsis Pada PT PLN (Persero) Udiklat Jakarta,” Petir, vol. 12, no. 2, pp. 111–121, 2019, doi: 10.33322/petir.v12i2.454.

A. H. Nasyuha et al., “Frequent pattern growth algorithm for maximizing display items,” Telkomnika (Telecommunication Comput. Electron. Control., vol. 19, no. 2, pp. 390–396, 2021, doi: 10.12928/TELKOMNIKA.v19i2.16192.

Z. Aras and Sarjono, “Analisis Data Mining Untuk Menentukan Kelompok Prioritas Penerima Bantuan Bedah Rumah Menggunakan Metode Clustering K-Means( Studi Kasus : Kantor Kecamatan Bahar Utara),” J. Manaj. Sist. Inf., vol. 1, no. 2, pp. 159–170, 2016.

I. Vhallah, S. Sumijan, and J. Santony, “Pengelompokan Mahasiswa Potensial Drop Out Menggunakan Metode Clustering K-Means,” J. RESTI (Rekayasa Sist. dan Teknol. Informasi), vol. 2, no. 2, pp. 572–577, 2018, doi: 10.29207/resti.v2i2.308.

R. Sovia, E. P. W. Mandala, and S. Mardhiah, “Algoritma K-Means dalam Pemilihan Siswa Berprestasi dan Metode SAW untuk Prediksi Penerima Beasiswa Berprestasi,” J. Edukasi dan Penelit. Inform., vol. 6, no. 2, p. 181, 2020, doi: 10.26418/jp.v6i2.37759.

A. Žiberna, “K-Means-Based Algorithm for Blockmodeling Linked Networks,” Soc. Networks, vol. 61, no. November 2019, pp. 153–169, 2020, doi: 10.1016/j.socnet.2019.10.006.

E. Patel and D. S. Kushwaha, “Clustering Cloud Workloads: K-Means vs Gaussian Mixture Model,” Procedia Comput. Sci., vol. 171, no. 2019, pp. 158–167, 2020, doi: 10.1016/j.procs.2020.04.017.

C. L. Clayman, S. M. Srinivasan, and R. S. Sangwan, “K-means clustering and principal components analysis of microarray data of L1000 landmark genes,” Procedia Comput. Sci., vol. 168, no. 2019, pp. 97–104, 2020, doi: 10.1016/j.procs.2020.02.265.

J. Hutagalung, N. L. W. S. R. Ginantra, G. W. Bhawika, W. G. S. Parwita, A. Wanto, and P. D. Panjaitan, “COVID-19 Cases and Deaths in Southeast Asia Clustering using K-Means Algorithm,” J. Phys. Conf. Ser., vol. 1783, no. 1, 2021, doi: 10.1088/1742-6596/1783/1/012027.

P. Studi, M. Teknik, and U. S. Utara, “SEKOLAHMENENGAH KEJURUAN UNTUK,” no. 9, pp. 100–105, 2015.

F. I.-R. P. Computer, “Implementasi Multi-Objective Optimization On The Basis Of Ratio Analysis (MOORA) Untuk Menentukan Kualitas Buah Mangga Terbaik,” vol. 5, no. 1, pp. 50–55, 2018, doi: 10.31227/osf.io/yqbse.

A. P. U. Siahaan, R. Rahim, and M. Mesran, “Student Admission Assesment using Multi-Objective Optimization on the Basis of Ratio Analysis,” no. November, 2017, doi: 10.31219/osf.io/cwfpu.

M. Moradian, V. Modanloo, and S. Aghaiee, “Comparative analysis of multi criteria decision making techniques for material selection of brake booster valve body,” J. Traffic Transp. Eng. (English Ed., vol. 6, no. 5, pp. 526–534, 2019, doi: 10.1016/j.jtte.2018.02.001.

S. Wardani and A. Revi, “Analisis Sistem Pendukung Keputusan Penyeleksian Siswa Calon Peserta Olimpiade Dengan Metode MOORA,” J. Teknovasi, vol. 05, no. 01, p. 18, 2018.

D. Oktarina, Y. Primadasa, J. Y. Sudarso, K. Lubuklinggau, and R. Jurusan, “Analisis dan Implementasi Metode AHP , MOORA dalam Penentuan Jurusan Pada Madrasah Aliyah Negeri 2 Kota Lubuklinggau,” pp. 91–102.




DOI: https://doi.org/10.30743/infotekjar.v6i1.4093

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Juniar Hutagalung, Usti Fatimah Sari

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

InfoTekJar (Jurnal Nasional Informatika dan Teknologi Jaringan)

Program Studi Teknik Informatika - Universitas Islam Sumatera Utara
Website : http://jurnal.uisu.ac.id/index.php/infotekjar/index
Email : infotekjar@ft.uisu.ac.id

InfoTekJar : Jurnal Nasional Informatika dan Teknologi Jaringan) is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License