Rancang Bangun Sistem Pengatur Lalu Lintas Otomatis Pada Area Perbaikan Jalan Bebasis Arduino

Parwendi Anata, Mahrizal Masri, Raja Harahap

Abstract


Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi terlihat berkembang begitu pesat dan telah memberikan sebuah perkembangan teknologi yang di buat oleh manusia pada zaman saat ini terutama dalam bidang pengatur lalu lintas yang berfokus pada pengguna penyeberangan jalan di area perbikan jalan. Penelitian ini membahas rancang bangun alat pengatur  lalu lintas otomatis menggunakan arduino uno yang bertujuan untuk menghasilkan perangkat yang akan di rancang ini memiliki nilai manfaat untuk keselamatan pada pengendara maupun pejalan kaki di area perbaikan jalan lalu lintas dan pada pembuatan alat dari Skripsi yang di buat ini lebih menggunakan sistem kerja mikroktroler Atmega328 yang merupakan inti utama dari rancangan alat yang di buat dan berperan sebagai pengendali dari sistem yang ada pada perangkat yang dimana alat tersebut bernama arduino uno.


Keywords


Suply; Sensor; Arduino; Servo

Full Text:

PDF

References


. Afrizal, M., Damanyanti T.N. & Kanosri, A.M. 2019. Rancang Bangun Sistem Pengatur Lalu Lintas Otomatis Pada Area Perbaikan Jalan Berbasis Arduino. E-Proceeding, 1, 2442-5826.

. Anonim. 2018. Pengertian Power Supply. http:oprekzone.com/pengetian-power-supply/.com Repository.upbatam.ac.id./1059/1/cover s.d. bab III.pdf

. https://www.aldyrazor.com/2020/04/kabel-jumper-arduino.html (diakses pada 18 November 2022)

. https://www.arduinoindonesia.id/2022/11/pengertian-jenis-dan-cara-kerja-kabel-jumper-arduino.html

. https://www.ekrut.com/media/fungsi-power-supply (Diakses pada 18 November 2022)

http://indahpermata6.blongspot.com/2017/06/pengertian-rancang-bangun-dan-konsep.html

. http://www.obengplus.com/artikel/articles/226/1/Menaikan-tegangan-atau-menurunkan-tegangan-DC-to-DC-dengan-LM2596-dan-CN6009-untuk--DC-to-DC.html

. https://www.webstudi.site/2020/01/Motor-Servo.html (Diakses pada 18 November 2022

. Indah Permata, 2017 Pengertian Rancang Bangun dan Konsep Sistem Informasi

Pengertian Proximity Sensor. 2018 http:/teknikelrktronika.com./pemgertian-proximity-sensor-sensor-jarak-jenis-jenis-sensor-proximity/.com

. Repository.upbatam.ac.id./1059/1/cover s.d bab III.pdf


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


JET (Journal of Electrical Technology)

Fakultas Teknik - Universitas Islam Sumatera Utara
Website : https://jurnal.uisu.ac.id/index.php/jet/index
Email : jet_electro@uisu.ac.id

Creative Commons License
JET (Journal of Electrical Technology) is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License