Edukasi Pembuatan Sabun Cuci Tangan Ekstrak Daun Sirih (Piper betle) Dalam Rangka Pengabdian Masyarakat di Desa Silau Dunia Kecamatan Kahean

Putri Puspita Sari, syarifah widya ulfa syarifah, nirwana saparas hasibuan wana, sarah yulinda sarah, rizki putri khoiriah putri, siti nurbaya siti, wahyu alwi wahyu

Abstract



Tujuan kegiatan ini dilakukan untuk memberikan pengetahuan berupa pengedukasian kepada masyarakat dalam mengolah daun sirih menjadi sabun cuci tangan yang dapat digunakan pada masa pandemi dalam upaya menjaga kebersihan dan memanfaatkan sebagai produk yang layak ekonomis. Lokasi pelaksanaan dilakukan di Desa Silau Dunia Kecamatan Kahean Kabupaten Simalungun, tepatnya dipondok pesantren nurul iman yang terdiri dari 80 peserta. Pada pelaksanaan terlebih dahulu diberikan pengetahuan dasar terkait proses pembuatan sabun cuci tangan dengan benar kemudian mereka melakukan praktik langsung dengan didampingi mahasiswa pengabdian masyarakat Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.Hasil dari kegiatan ini masyarakat berdampak positif bagi masyarakat, ditandai dari antusias kehadiran dan partisipasi dalam mengikuti awal akhir.


Keywords


Sabun Cuci Tangan, Daun Sirih, Edukasi, Pengabdian Masyarakat

Full Text:

PDF

References


Caroline, dkk. 2016. Potensi Daun Sirih (Piper betle L) Untuk Terapi Alternatif Acne vulgaris. Jurnal Majority, 5 (1), 140-13.

Carolia, N. and Noventi,W. (2016)‘Potensi Ekstrak Daun Sirih Hijau (Piper betle. L) sebagai Alternatif Terapi Acne vulgaris’, Majority, 5

Cresswell, J. 2012. Educational Research Planning. Conducting, and Evaluating Quantitative and Qualitative Research ( Vol.1.) United States: Pearson Education.

Desiyanto, F. A.. 2013. Efektivitas Mencuci Tangan Menggunakan Cairan Pembersih Tangan Antisptik Terhadap Jumlah Angka Kuman, Jurnal Kesmas, 7 (2).

Fatima, Cut., Rani Ardiani. 2018. Pembuatan Hand Sanitizer (Pembersih Tangan Tanpa Air Menggunakan Antiseptik Bahan Alami. Prosiding Seminar Nasional Hasil Pengabdian 2018.

Halidi, R & Putri, F.R. 2020. Jokowi Terapkan Social Distancing Atasi Wabah Corona Covid-19 Apa Artinya?. Diakses Pada 8 April 2020 dari https://www.suara.com/lifestyle/2020/03/16/064500/jokowi-terapkan-social-distancing-untuk-atasi-wabah-covid-19-apa-artinya.

Kemenkes RI, “Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Coronavirus Disease (Covid-19),” Direktorat Jendral Pencegah. dan Pengenadalian Penyakit, pp. 0–115, 2020

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia (2011) ‘Permenkes Nomor 2269 Tahun 2011 Tentang Pedoman Perilaku Hidup Bersih dan Sehat’, in, pp. 2004–2006.

Moeljanto, D. R. Dr dan Mulyono. 2003. Khasiat dan Manfaat Daun Sirih. Bandung : Agromedia Pustaka.

Oktavia, T. Budiarti, D. Rahmawati, and E. Trisnowati. 2021. Pemanfaatan Tumbuhan Sirih Hijau Sebagai Hand Sanitizer Alami Guna Pencegahan Covid-19 di Dusun Surojoyo. Abdipraja (Jurnal Pengabdi. kepada Masyarakat). Vol. 2(1) 19–25.

Sholeh, M., Yusuf, M. 2020. Dampak Positif Kegiatan Program Pengembangan Kewirasaan sebagai Upaya Meningkatkan Daya Minat Kewirausahaan bagi Masyarakat. E-DIMAS: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat. Vol. 11 (2) 132-138.




DOI: https://doi.org/10.30743/best.v5i2.5423

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 

 

https://scholar.google.co.id/citations?user=kvKzX3QAAAAJ&hl=id&authuser=4

Best Journal (Biology Education, Sains and Technology)

Program Studi Pendidikan Biologi, FKIP - Universitas Islam Sumatera Utara
Kampus Induk UISU Jl. Sisingamangaraja XII Teladan, Medan

Creative Commons License