Pengaruh Strategi Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Head Together (NHT) Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Sistem Pencernaan di Kelas VIII

Dian Ayu Rahmani, Syarifah Widya Ulfa, Rohani Rohani

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah strategi pembelajaran kooperatif tipe Numbered Head Together (NHT) berpengaruh terhadap hasil belajar siswa pada materi Sistem Pencernaan di SMP Muhammadiyah 22 Kisaran. Desain yang digunakan dalam penelitian adalah Quasi Eksperimental. Instrumen penelitian yang digunakan adalah Pretest and Posttest Control Group Design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah 22 Kisaran. Sampel dalam penelitian ini diperoleh dengan menggunakan Cluster Random Sampling yang berjumlah 60 siswa. Tes yang digunakan berupa Pretest dan Posttest untuk melihat hasil belajar siswa. Teknik analisis data menggunakan uji hipotesis statistik. Hasil penelitian menunjukkan nilai thitung = 12,119, adapun ttabel = 1,697 (α = 0,05), maka thitung > ttabel. Berdasarkan jumlah pretest kelas eksperimen yaitu 939 dengan mean 31,3 dan jumlah pretest kelas kontrol yaitu 909 dengan mean 30,3. Kemudian berdasarkan jumlah posttest pada kelas eksperimen sebanyak 2.290 dengan mean 76,53 dan jumlah skor posttest pada kelas kontrol sebanyak 1.303 dengan mean 43,43. Jadi terdapat pengaruh yang signifikan terhadap hasil belajar siswa yang diajar menggunakan strategi pembelajaran kooperatif tipe Numbered Head Together (NHT) pada materi sistem pencernaan manusia

Keywords


Kata Kunci : Hasil Belajar Siswa, Numbered Head Together (NHT), Sistem Pencernaan Keywords : Student Learning Outcomes, Numbered Head Together (NHT), Digestive System

Full Text:

PDF

References


Anggraeni, K., & Yonanda, D. A. (2018). Efektivitas bahan ajar berbasis kearifan lokal dalam model pembelajaran teknik jigsaw terhadap keterampilan menulis deskripsi. Visipena Journal, 9(2), 385–395.

Arikunto, S. (2017). Pengembangan instrumen penelitian dan penilaian program. Yogyakarta: Pustaka Belajar.

Dalam, J., Biologi, P., & Smpn, D. I. (2009). No Title. 13(1), 15–21.

Huda, M. (2011). Cooperative learning metode, teknik, struktur dan model penerapan. Yogyakarta: Pustaka Belajar.

Juliartini, N. M., & Arini, N. W. (2017). Penerapan model pembelajaran NHT untuk meningkatkan hasil belajar IPA siswa kelas III. Journal of Education Action Research, 1(3), 240.

Kusumawati, H., & Mawardi, M. (2016). Perbedaan penerapan model pembelajaran kooperatif tipe NHT dan STAD ditinjau dari hasil belajar siswa. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 6(3), 251.

Lenher, D., & Wurzenberger, J. (2013). Global education-an educational perspective to cope with globalisation? Campus-Wide Information Systems, 30 (5), 257-368.

Lie, A. (2002). Cooperative learning. Jakarta: Grasindo.

Manullang, dkk. (2017). Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe Numbered Heads Together (NHT) terhadap hasil belajar biologi pada materi sistem regulasi siswa kelas X-Ray IPA SMA Negeri 11 Medan T.P 2015/2016. Include: Prosiding Seminar Nasional TRI Biologi dan Pembelajarannya, Universitas Negeri Medan.

Nurhasanah, S., & Sobandi, A. (2016). Minat belajar sebagai determinan hasil belajar siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, 1(1), 128.

Nurrita, T. (2018). Pengembangan media pembelajaran untuk meningkatkan hasil belajar siswa. MISYKAT: Jurnal Ilmu-Ilmu Al-Quran, Hadist, Syari’ah Dan Tarbiyah, 3(1), 171.

Nuryadi, dkk. (2017). Dasar-dasar statistik penelitian. Yogyakarta: Sibuku Media.

Pratiwi, D. (2016). Analisis keterampilan berpikir kritis mahasiswa calon guru biologi melalui pembelajaran kooperatif pada mata kuliah desain pembelajaran 2014/2015. Jurnal Pendidikan Matematika Dan IPA, 6(2), 13.

Putri. (2015). Validitas dan reliabilitas kuesioner pengetahuan, sikap dan perilaku pencegahan demam berdarah. Seminar Nasional Keperawatan Universitas Muhammadiyah Surakarta (SEMNASKEP) 2020, 73–79.

Saleh, M. (2012). Pembelajaran kooperatif dengan pendekatan pendidikan matematika realistic (PMR). Jurnal Serambi Ilmu, 13(2), 51-59. Jurnal Pendidikan Serambi Ilmu, 12(2), 51–62.

Sudarsana, I. K. (2018). Pengaruh model pembelajaran kooperatif terhadap peningkatan mutu hasil belajar siswa. Jurnal Penjaminan Mutu, 4(1), 20

Suprijono, Agus (2011). Cooperative learning: teori dan aplikasi PAIKEM. Yogyakarta: Pustaka Belajar.

Syaparuddin, S., Meldianus, M., & Elihami, E. (2020). Strategi pembelajaran aktif dalam meningkatkan motivasi belajar PKN peserta didik. Mahaguru: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 1(1), 30–41.

Vivi Muliandari, P. T. (2019). Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe NHT (Numbered Head Together) terhadap hasil belajar Matematika. International Journal of Elementary Education, 3(2), 132.




DOI: https://doi.org/10.30743/best.v7i1.9011

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 

 

https://scholar.google.co.id/citations?user=kvKzX3QAAAAJ&hl=id&authuser=4

Best Journal (Biology Education, Sains and Technology)

Program Studi Pendidikan Biologi, FKIP - Universitas Islam Sumatera Utara
Kampus Induk UISU Jl. Sisingamangaraja XII Teladan, Medan

Creative Commons License