PENGARUH PENAMBAHAN PLASTIK LOW LINEAR DENSITY POLYETHYLENE (LLDPE) SEBAGAI BAHAN TAMBAHAN TERHADAP CAMPURAN ASPAL BETON (AC-WC)

Marwan Lubis, Hamidun Batubara, Muhammad Iqbal Parningotan

Abstract


Penelitian ini menggunakan plastik LLDPE yang  berasal  dari limbah rumah tangga. Pembuatan benda uji (bricket) dicampur secara panas (hot mix) pada suhu 150℃ dan mengacu pada Spesifikasi Bina Marga 2010 revisi 3. Pada penelitian ini digunakan variasi plastik sebagai bahan tambah 6% dan 6,5%. Dari data Marshall Test yang didapatkan didapat bahwa hasil pengujian tersebut memenuhi standart spesifikasi Bina Marga 2010 revisi 3. Nilai tertinggi dalam keadaan optimum terdapat pada campuran yang mengunakan bahan tambah 6,5%. Di mana diperoleh nilai stabilitas sebesar 920 kg, Bulk Density 2,195 (gr/cc), flow 3,618 mm, VIM sebesar 3,954%, VMA sebesar 16,675%, VFB 76,704%. Sedangkan pada campuran normal diperoleh nilai stabilitas sebesar 877 kg, Bulk Density 2,286 (gr/cc), flow 3,544 (mm), VIM sebesar 3,954%, VMA sebesar 17,369%, VFB 76,301%.


Full Text:

PDF

References


Bina Marga, 2010, Spesifikasi Umum 2010, Seksi 6.3. Campuran Beraspal Panas.

Bina Marga (2010) Spesifikasi Umum 2010, Seksi 6.3. Campuran Beraspal Panas.

Departemen Pekerjaan Umum, 1987, Petunjuk Perencanaan Tebal Perkerasan Lentur Jalan Raya Dengan Metode Analisa Komponen.

http://greenstore91.blogspot.com/2016/12/pertanian-manfaat-dan-fungsi-kapur dolomit -dan26.html

Sukirman, S., 1999, Perkerasan Lentur Jalan Raya, Politeknik Bandung.

Sukirman, S., 2003. BAB II Perkerasan Jalan Raya, Penerbit NOVA, Bandung.

SNI 03-1969, 1990, Spesifikasi Analisa Saringan Agregat Halus Dan Kasar

SNI 03-6723, 2002, Spesifikasi Bahan Pengisi Untuk Campuran Aspal

SNI 03-1969, 1990, Metode Pengujian Berat Jenis Dan Penyerapan Air Agregat Kasar

SNI 03-1970, 1990, Metode Pengujian Berat Jenis Dan

SNI 06-2489, 1991, Metode Pengujian Campuran Campuran Dengan Alat Marshall

Purwadi, Didik, 2008, Buku Ajar Rekayasa Jalan Raya 2 (Perkerasan Jalan). Universitas Diponegoro.

R. Antarikso Utomo, 2008, Pengaruh Gradasi gabungan di Laboratorium dan Gradasi Hot Bin Aspal Mixing Plant campuran Laston (AC – WEARING COURSE) terhadap karakteristik Uji Marshall, Semarang: Universitas Dipanegoro

wiz.FiaD_Z1 Umuk Tenrisukki, Andri TenriAjeng. Seri Diktat Kuliah Rekayasa Jalan Gunadarma.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Marwan Lubis, Hamidun Batubara, Muhammad Iqbal Parningotan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Buletin Utama Teknik

Fakultas Teknik - Universitas Islam Sumatera Utara
Jl. Sisingamangaraja, Teladan, Medan 20217

Website: https://jurnal.uisu.ac.id/index.php/but
Email: bultek@ft.uisu.ac.id

Buletin Utama Teknik is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License