KAJIAN DAMPAK LIMBAH-LIMBAH LISTRIK (LAMPU PENERANGAN) TERHADAP LINGKUNGAN

Siti Anisah, Ramayana Bachtiar, Zuraidah Tharo

Abstract


Kondisi bahan bakar minyak yang semakin defisit semakin memicu pemerintah untuk menggalakkan efesiensi penggunaan energi. Dalam upaya meningkatkan efesiensi energi berbagai upaya dilakukan salah satunya adalah dengan menciptakan lampu penerangan hemat energi. Lampu dengan komponen bola jenis LED adalah salah satu produk lampu penerangan hemat energi. Selain permasalahan efesiensi energi permasalahan yang ditimbulkan oleh komponen kelistrikan adalah limbah lampu penerangan yang dapat merusak dan membahayakan lingkungan. Limbah lampu penerangan adalah salah satu limbah yang dikategorikan kedalam golongan non organik, yaitu limbah yang tidak dapat terurai di alam bebas, penggunaan lampu penerangan menyumbangkan limbah sebanyak 2% perhari. Penelitian ini dilakukan dengan metode pengamatan dan analisis dengan tujuan untuk mengetahui potensi efesiensi penggunaan jenis lampu penerangan dan potensi daur ulang limbah lampu penerangan sehingga dapatdimamfaatkan kembali. Dengan menggunakan pendekatan berupa survei lapangan dan metode perhitungan besarnya efesiensi energi yang dperoleh dengan menggunakan lampu penerangan dan dianalisis dari aspek teknis dan aspek lingkungan. Berdasarkan hasil perhitungan dari aspek teknis diperoleh bahwa penggunaan lampu jenis LED mempunyai potensi efesiensi 16% dibandingkan penggunaan lampu penerangan konvensional lainnya. Dari aspeklingkungan lampu jenis LED mempunyai potensi untuk didaur dan dimamfaatkan kembali.

Full Text:

PDF

References


. Undang-Undang No 18 tahun 2008 tentang pengelolaansampah.

. Anisahsiti,darmaAmani(2017)AnalisisPemanfaat anLampuPeneranganHematEnergiPada Rumah Tinggal Di Desa Laugumba Berastagi Tanah Karo. Seminar Nasional Muti Disiplin Ilmu UNA ISBN 978-602-50396-1-4.

. https://youtu.be/wxMK48UAVAY

. Peraturan Pemerintah No. 81 Tahun 2012 Tentang Pengelolaan Sampah Rumah Tangga dan Sampah Sejenis Sampah RumahTangga

. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 30 Tahun 2007 TentangEnergi.

. WidiartiIkaW,(2012)PengelolaanSampahberbasis ZeroWasteSkalaRumahTanggaSecara Mandiri, Jurnal Sains Dan Teknologi Lingkungan Vol.4,No.2 ISSN:2085-1227.

. Fora Rahwanto H,R (2010) Perancangan Dan Pembuatan Lampu Darurat Untuk Daerah Rawan Bencana Alam, Jurnal Teknik WAKTU Vol 08, No.2, ISSN:1412-1467.

. Fithri Normaliaty,dkk, (2014) Pengembangan Emergency Lamp Dengan Led Luxeon Menggunakan Metode Quality Function Deployment (QFD) Seminar nasional Sains Dan Teknologi UMJ ISSN:2407-1846

. Yuliana Rosi,dkk, (2017) Perancangan Perangkat Lampu Emergency Multifungsi TheDesign of Multifunctional Emergency Light System, Journal Of Aceh Physics Society (JAcPS) Vol.6,No.2 pp.30-33 e-ISSN: 2355-8229


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Siti Anisah, Ramayana Bachtiar, Zuraidah Tharo

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Prosiding Seminar Nasional Teknik UISU (SEMNASTEK)

Fakultas Teknik - Universitas Islam Sumatera Utara
Jl. Sisingamangaraja, Teladan, Medan 20217

Website: https://jurnal.uisu.ac.id/index.php/semnastek
Email: p.ilmiah@ft.uisu.ac.id

Prosiding Seminar Nasional Teknik UISU (SEMNASTEK) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License