Editorial Policies

Focus and Scope

Jurnal Taushiah terbitan Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Islam Sumatera Utara (UISU) diterbitkan 6 (enam) bulan sekali dan meliputi diskusi artikel di bidang hukum (syar'at), pendidikan dan kemasyarakatan baik yang bersifat konseptual maupun hasil penelitian. Jurnal Taushiah terbuka untuk umum dan menerima artikel di bidang-bidang sebagaimana tersebut di atas.

 

Section Policies

Articles

Checked Open Submissions Checked Indexed Checked Peer Reviewed
 

Peer Review Process

Semua artikel akan diterbitkan setelah melalui proses peer-review dan editing dari tim ahli, editor dan tim pengelola jurnal. Karena itu proses penerbitan cukup memakan waktu yang menghendaki para penulis untuk mengirimkan artikelnya sedini dan sesegera mungkin.

 

Open Access Policy

This journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge.