PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE INVESTIGASI KELOMPOK UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN SISTEM KOLOID DI KELAS XI SMA NEGERI 1 TAPUNG KECAMATAN TAPUNG KABUPATEN KAMPAR

Uswatun Hasanah S.

Abstract


Penelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan rancangan pre-test dan post-test bertujuan untuk meningkatkan prestasi belajar siswa dan untuk mengetahui besarnya peningkatan prestasi belajar siswa pada pokok bahasan sistem koloid di kelas XI IPA SMA Negeri 1 Tapung dengan menggunakan penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Investigasi Kelompok. Jumlah sampel pada penelitian ini ada 2 kelas yaitu kelas XI IPA1 (eksperimen)  dan kelas XI IPA2 (kontrol). Teknik pengumpulan data pada penelitian ini adalah dengan melakukan uji homogenitas sebagai data awal pada materi sebelumnya yaitu senyawa karbon, pre-test dan post-test sebagai data akhir, serta dokumentasi. Data awal dan data akhir dianalisis dengan  menggunakan t-test. Hasil pengolahan data akhir diperoleh nilai thitung= 3,08 dan  ttabel= 2,00 dan menunjukkan thitung > ttabel. Sehingga Ho ditolak, yang berarti menunjukkan terjadinya peningkatan prestasi belajar dengan peningkatan sebesar 11,63%.

Kata  Kunci: Prestasi Belajar, Pembelajaran Kooperatif Tipe Investigasi Kelompok, Sistem Koloid.


Full Text:

PDF

References


Ali, M. (2010). Guru dalam Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT Sinar Baru Algesindo.

Arikunto, S. ( 2007). Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta:Bumi Aksara.

Aryani, D. (2009). “Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif tipe Group Investigation untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Pada Subpokok Bahasan Kelarutan dan Hasil Kali Kelarutan di Kelas XI MA Ummatan Wasathan Pesantren Teknologi Riau”. Skripsi. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Riau, Pekanbaru.

Hasbullah. (2009). Dasar-Dasar Ilmu Pendidikan. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

Hilda, S. (2010). “Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif tipe Group Investigation untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Pada Pokok Bahasan Hukum-Hukum Dasar Kimia dan Perhitungan Kimia di Kelas X MA Darul Hikmah Pekanbaru”. Skripsi. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Riau, Pekanbaru.

Isjoni. (2010). Cooperative Learning. Bandung: PT Alfabeta.

Masrida. (2009). “Penerapan Pembelajaran Kooperatif Tipe Investigasi Kelompok Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Pada Pokok Bahasan Sistem Periodik dan Struktur Atom di Kelas X MA Darul Hikmah Pekanbaru”. Skripsi. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Riau, Pekanbaru.

Nurdin, S. & Usman, B. (2002). Guru Profesional dan Implementasi Kurikulum. Jakarta: PT Intermasa.

Purwanto, N. (2002). Prinsip-Prinsip dan Teknik Evaluasi Pengajaran. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Slameto. (2010). Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta.




DOI: https://doi.org/10.30743/cheds.v2i1.714

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Uswatun Hasanah S.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 

CHEDS: Journal of Chemistry, Education, and Science

Program Studi Pendidikan Kimia, FKIP - Universitas Islam Sumatera Utara
Kampus Induk UISU Jl. Sisingamangaraja XII Teladan, Medan 
Email: pend.kimia@fkip.uisu.ac.id | cheds@fkip.uisu.ac.id

Creative Commons License