PENERAPAN PENDEKATAN BRAIN BASED LEARNING DENGAN METODE HYPNOTEACHING TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA SISWA

Beni Junedi, Sari Lestari

Abstract


Abstract. This research is based on by the student mathematical conceptual understanding still low. The application of brain based learning approach with hypnoteaching method could be expected to overcome the problems. The purpose of this study is to determine student mathematical conceptual understanding using brain based learning approach with hypnoteaching method is better than student mathematical conceptual understanding using convensional learning. This reseach is an experimental a research which use posttest only control design. By selecting a sample class of VII-B as a class experiment and Class VII-A as a class control. Based on the hypothesis test result is obtained that tcount= 3,56 and ttable = 2,02. The conclution is “student mathematical conceptual understanding using brain based learning approach with hypnoteaching method is better than student mathematical conceptual understanding using convensional learning.

 

Keywords: Brain Based Learning Approach, Hypnoteaching, student mathematical conceptual understanding

 

Abstrak. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh pemahaman konsep siswa masih rendah. Penerapan pendekatan brain based learning dengan metode hypnoteaching di duga dapat mengatasi permasalahan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pemahaman konsep matematika siswa menggunakan penerapan pendekatan brain based learning dengan metode pembelajaran hypnoteaching lebih baik dari pada pemahaman konsep matematika siswa dengan pembelajaran konvensional. Penelitian ini adalah penelitian ekperimen dengan rancangan penelitian yang digunakan adalah Posttest Only Kontrol Design. Dengan memilih sampel Kelas VII B sebagai kelas eksperimen dan kelas VII A sebagai kelas kontrol. teknik analisis menggunakan uji-t. Hasil penelitian diperoleh t hitung = 3,56 dan harga t tabel = 2,02. Kesimpulan dari penelitian ini adalah pemahaman konsep matematika siswa menggunakan penerapan pendekatan brain based learning dengan metode hypnoteaching lebih baik dari pada pemahaman konsep dengan pembelajaran konvensional.

 

Kata Kunci: Brain Based Learning, Hypnoteaching, Pemahaman Konsep Matematika

Full Text:

PDF

References


Risnawati. (2008). Strategi Pembelajaran Matematika. Pekanbaru: Suska Press.

Jensen, E. (2008). Brain Based Learning Pembelajaran Berbasis Otak. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Sanjaya, W. (2011). Strategi Pembelajaran Berorietsi Standar Proses Pendidikan. Bandung: Kencana.

Suryabrata, S. Metodologi Penelitian. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Syaifudin, M. (2012). Pengantar Ilmu Pendidikan Islam. Yogyakarta: Bahari Press.

Yustisia, M. (2012). Hypnoteaching. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media.




DOI: https://doi.org/10.30743/mes.v2i2.125

Refbacks

  • There are currently no refbacks.