Fungsi Perilaku Birokrasi dalam Pelayanan di Distrik Biak Kota Kabupaten Biak Numfor

Djamil Hasim, Amiruddin Amiruddin

Abstract


Perilaku birokrasi dalam pelayanan publik menentukan kualitas pelayanan publik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui fungsi perilaku birokrasi dalam peningkatan kualitas layanan pada Kantor Distrik  Biak Kota. Teknik analisis data yang penulis gunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis deskriptif kualitatif, dengan teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu wawancara, observasi dan kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pelaksanaan fungsi birokrasi pada Distrik Biak Kota Kabupaten Biak Numfor telah dilaksanakan, namun belum dilakukan dengan baik yang berdasarkan tanggapan responden masih dikategorikan cukup. Dari penelitian ini bisa dilihat bahwa fungsi birokrasi dengan indikatornya karakteristik individu dan birokrasi sangat berhubungan dengan kualitas layanan sipil.

Kata kunci: Perilaku, birokrasi, pelayanan masyarakat.


Full Text:

PDF

References


Benny Kurniawan Putra Sembiring, Heri Kusmanto, U. T. (2016). Perilaku Aparat Birokrasi dalam Pelayanan Elektronik Kartu Tanda Penduduk. Jurnal Administrasi Publik, 6(2), 97–106.

Edyanto. (2017). Integritas Birokrat Garis Depan (Street Level Bureucrats) dalam Pelayanan Kesehatan Gratis di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) ANDI MAKKASAU Kota Parepare. Jurnal Ilmu Pemerintahan, 2(April).

Hasniati. (2013). Sikap dan Perilaku Birokrasi dalam Pelayanan Publik Ditinjau Dari Perspektif Syariat Islam. Al-Fikr, 17(1), 190–203.

Karsiman, E. (2018). Peran Muhammadiyah Dalam Pemberdayaan Masyarakat Kokoda Di Kota Sorong. Noken, 4(1), 23–33.

Kurnia Riyantini dan Agus Triyono. (2016). Pengaruh Kepuasan Komunikasi Organisasi Terhadap Kinerja Pegawai Di Sekretariat DPRD Kota Singkawang. Informasi, 46(2).

Onno Sahlania Hamzah. (2014). Perilaku Birokrasi Pemerintah Dalam Pelayanan Puskesmas Di Kota Makassar. Jurnal Administrasi Publik, 4(1).

Sartika, D. (2013). Analisis Perilaku Birokrasi Dalam Penyelenggaraan Pelayanan Publik di Kelurahan Lambara Kecamatan Tawaeli. Katalogis, 1(7), 135–146.

Serfianus, Achmad Djumlani, D. P. (2014). Perilaku Birokrasi Dalam Pemberian Pelayanan Publik. Jounrnal Administrative Reform, 2(3), 1705–1718.

Soares, A., Nurpratiwi, R., & Makmur, M. (2015). Peran Pemerintah Daerah Dalam Pembangunan Daerah. JISIP: Jurnal Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik, 4(2), 231–236.




DOI: https://doi.org/10.30743/mkd.v3i2.1803

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Djamil Hasim, Amiruddin Amiruddin

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.